Cara Mengatasi / Mengobati Keputihan - seperti keputihan abnormal

Cara Mengatasi / Mengobati Keputihan

dapat dilakukan dengan beberapa cara dibawah ini. Sebelum kita membahas bagaimana cara mengatasi keputihan, sebaiknya kita ketahui dulu penyebab keputihan sehingga dapat dilakukan penanganan yang tepat.

Keputihan merupakan keadaan dimana keluarnya cairan yang berlebihan dari Miss V. Keputihan ini dapat dibagi menjadi dua jenis, yaitu keputihan normal atau fisiologis dan keputihan abnormal atau patologis. Keputihan normal bisanya bukan merupakan sebuah penyakit, dan dapat terjadi pada setiap wanita dengan tanda-tanda cairan yang keluar bening, tidak berbau, tidak berwarna, dan tidak gatal. Sedangkan keputihan abnormal memiliki ciri-ciri cairan yang keluar dari Miss V tidak bening, berbau anyir atau seperti telur busuk, gatal dan jumlahnya banyak.

Keputihan yang bukan penyakit biasanya terjadi sebelum dan setelah menstruasi, saat wanita terangsang, saat stres atau bisa juga terjadi pada saat remaja sebelum pubertas. Dan gejala ini akan hilang dengan sendirinya. Jumlah cairan yang dikeluarkan juga sedikit, tidak seperti keputihan abnormal.

Cara Mengatasi / Mengobati Keputihan

Penulis : blog ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Cara Mengatasi / Mengobati Keputihan - seperti keputihan abnormal ini dipublish oleh blog pada hari Tuesday, July 24, 2012. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Cara Mengatasi / Mengobati Keputihan - seperti keputihan abnormal
 

0 comments:

Post a Comment